Siap Kirim, 1 Ton Buah Jeruk Diperiksa Karantina Pertanian Ternate

Melalui wilayah kerja Weda, Karantina Pertanian Ternate melakukan pengawasan pada alat angkut KM. Sunlia di pelabuahn Laut Weda dengan tujuan Sorong. Pejabat Karantina Pertanian Ternate melakukan pemeriksaan terhadap komoditas yang […]
Wujud Rasa Syukur, Karantina Ternate Gelar Doa Serentak Bersama Kementan

Jumat (12/05), Karantina Pertanian Ternate gelar doa bersama atas keberhasilan kinerja Kementerian Pertanian (Kementan) pada Tahun 2022-2023. Doa bersama dilaksanakan di Ruang Aula lantai 3 dan dihadiri oleh seluruh pegawai. […]
Menuju Zona Integritas, Tim Itjen kementan lakukan Evaluasi dan Pembinaan AKIP

(11/05) – Sehubungan dengan persiapan Penilaian dan Evaluasi Zona Integritas Satuan Kerja Menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK), Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM), Tim Inspektorat Jenderal Kementrian Pertanian (Itjen Kementan) […]
150 Ton Beras Diperiksa Karantina

Bacan (06/05) – Melalui wilayah kerja Bacan, Karantina Pertania Ternate melakukan pemeriksaan terhadap 150 Ton Beras yang berasal dari Kabupate Bone yang masuk melalui alat angkut KLM. Lompo battan di […]
Cegah Penyebaran HPHK, KP ternate musnahkan media pembawa hama penyakit hewan

Ternate (05/05) – Karantina Pertanian Ternate melakukan tindakan karantina hewan yaitu pemusnahan terhadap 29 ekor ayam, 3 ekor burung, dan 25 kg daging babi. Media pembawa yang dimusnahkan adalah unggas […]
Tiba di ternate, dua ekor anjing Diperiksa karantina pertanian ternate

(04/04) – Dua ekor anjing asal Manado tiba di Pelabuhan Laut Ahmad Yani menggunakan alat angkut KM. Permata Bunda. Pejabat Karantina Pertanian Ternate langsung melakukan pemeriksaan baik fisik maupun pemeriksaan […]
Pengambilan Sumpah PNS , 7 Orang Pegawai KARANTINA PERTANIAN Ternate Sah Dilantik

Ternate (02/05) – Sebanyak tujuh orang Pejabat Karantina Pertanian Ternate resmi dilantik dalam acara pengambilan sumpah Pegawai Negeri Sipil (PNS) lingkup Badan Karantina Pertanian. Kegiatan ini diikuti secara daring oleh […]
Tingkatkan Kewaspadaan, Karantina Pertanian Ternate Perketat Pengawasan

Ternate (1/5) – Tindakan karantina pengawasan merupakan kegiatan rutin yang dilakukan Karantina Pertanian Ternate agar setiap komoditas yang dilalulintaskan aman dan terhindar dari ancaman Hama Penyakit Hewan Karantina dan Ogranisme […]
Karantina Pertanian Ternate Perketat Pengawasan di Garda Terdepan

Ternate (27/04) – Masih dalam suasana arus milir lebaran enjelang tahun 2023, lalulintas kedatangan dan keberangkatan menggunakan angkutan laut di Maluku Utara terpantau masih cukup ramai. Tak terkecuali dengan lalulintas […]
4,8 Ton Telur Penuhi Pasokan di Jailolo

Jailolo (26/4) – Karantina Pertanian Ternate melalui wilayah kerja Jailolo melakukan pemeriksaan terhadap 4,8 ton telur yang berasal dari Manado. Telur ini diangkut menggunakan KM. Permata Obi. Pejabat Karantina Pertanian […]
Arus Balik Mudik Lebaran, Karantina Pertanian Ternate Perketat Pengawasan

Ternate (24/04) – Menjelang arus balik mudik lebaran Tahun 2023, lalulintas arus kedatangan dan keberangkatan menggunakan angkutan laut terpantau cukup ramai. Melalui wilayah kerja Pelabuhan Laut Ahmad Yani Karantina Pertanian […]